Mencetak Generasi Santri
Global & Berteknologi
Kurikulum terintegrasi yang menggabungkan kekuatan tradisi pesantren, penguasaan bahasa internasional, dan teknologi modern.
4 Bahasa Asing
Piawai berkomunikasi global dengan penguasaan Bahasa Arab, Inggris, Mandarin, dan Jepang.
- ✓ Bahasa Arab (Kitab & Komunikasi)
- ✓ Bahasa Inggris (TOEFL/IELTS Prep)
- ✓ Bahasa Mandarin (Bisnis & Studi)
- ✓ Bahasa Jepang (Peminatan)
Tahfizh Al-Quran
Program menghafal Al-Quran dengan target minimal 5 Juz mutqin beserta pemahamannya.
- ✓ Target 5 Juz Mutqin
- ✓ Tahsin Standar Bersanad
- ✓ Ujian Tasmi Terbuka
- ✓ Wisuda Tahfizh Tahunan
Robotika & Coding
Mengembangkan logika dan kreativitas santri melalui teknologi masa depan.
- ✓ Dasar Pemrograman (Coding)
- ✓ Perakitan Robot Sederhana
- ✓ Kompetisi Robotik Nasional
- ✓ IoT & Smart System Intro
Kajian Kitab Kuning
Melestarikan tradisi intelektual Islam dengan kajian kitab-kitab turats mu'tabarah.
- ✓ Nahwu Shorof Metode Praktis
- ✓ Fiqh & Ushul Fiqh
- ✓ Tauhid & Akhlaq
- ✓ Bahtsul Masail
Program Pengembangan Diri
Wadah penyaluran bakat dan pembentukan karakter santri diluar jam pelajaran formal.
Pidato 4 Bahasa
Melatih kepercayaan diri dan kemampuan orasi dalam Bahasa Arab, Inggris, Indonesia, dan Jawa.
Leadership (LDK)
Membentuk karakter pemimpin yang tangguh, bijaksana, dan bertanggung jawab.
Pramuka Dakwah
Kegiatan kepanduan yang terintegrasi dengan misi dakwah dan kemandirian lapangan.
Pengabdian Masyarakat
Terjun langsung ke tengah masyarakat untuk mengamalkan ilmu dan melayani ummat.
Desain Grafis & Konten
Pelatihan skill digital kreatif untuk dakwah visual di era modern.
Rihlah Ilmiah
Kunjungan edukatif dan studi banding ke berbagai institusi pendidikan dan sejarah.
Siap Bergabung dengan Kami?
Daftarkan putra-putri Anda sekarang untuk menjadi bagian dari generasi emas Al Iman.