Ketua
Bertanggung jawab penuh atas jalannya organisasi dan menjadi teladan bagi seluruh santri.
Siap Memimpin, Siap Dipimpin
Organisasi Santri Pesantren Islam Al Iman
OSPIA adalah wadah bagi santri untuk mengembangkan kemampuan berorganisasi, kepemimpinan, dan kreativitas. Melalui OSPIA, santri belajar demokrasi, musyawarah, dan tanggung jawab sebagai bekal menjadi pemimpin masa depan.
Kepengurusan OSPIA Periode 2024/2025
Nahkoda organisasi santri putra
Bertanggung jawab penuh atas jalannya organisasi dan menjadi teladan bagi seluruh santri.
Mengelola administrasi, surat menyurat, dan arsip organisasi secara rapi dan sistematis.
Mengelola keuangan dan sirkulasi dana organisasi dengan transparan dan akuntabel.
Mengkoordinir kegiatan belajar malam, kajian kitab, dan memastikan suasana belajar kondusif.
Menggerakkan disiplin berbahasa Arab & Inggris serta mengadakan kegiatan pengembangan bahasa.
Menegakkan disiplin santri, mengawasi perizinan, dan menjaga ketertiban lingkungan pesantren.
Menjaga kebersihan lingkungan, mengelola Poskestren, dan mengkoordinir kegiatan olahraga santri.
Nahkoda organisasi santri putri
Bertanggung jawab penuh atas jalannya organisasi dan menjadi teladan bagi seluruh santriwati.
Mengelola administrasi, surat menyurat, dan arsip organisasi secara rapi dan sistematis.
Mengelola keuangan dan sirkulasi dana organisasi dengan transparan dan akuntabel.
Mengkoordinir kegiatan belajar malam, kajian kitab, dan memastikan suasana belajar kondusif.
Menggerakkan disiplin berbahasa Arab & Inggris serta mengadakan kegiatan pengembangan bahasa.
Menegakkan disiplin santri, mengawasi perizinan, dan menjaga ketertiban lingkungan pesantren.
Menjaga kebersihan lingkungan, mengelola Poskestren, dan mengkoordinir kegiatan olahraga santri.
Bergabunglah di Al Iman dan tempa jiwa kepemimpinanmu bersama OSPIA.